Menggunakan Font Awesome pada blogger.
Sebelumnya sudah di bahas apa itu Font Awesome di artikel sebelumnya ,kali ini saya akan membahas bagaimana cara menggunakan Font Awesome pada blogger.
Langkah Pertama untuk menggunakan Font Awesome di blogger.
Pada artikel sebelumnya kita mendownload font awesome untuk digunakan di localost, sekarang kita menggunakan CDN (Content Delivery Network) Font Awesome, Jadi kita dapat menggunakan font awesome dengan mamanggil font awesome yang telah di upload ke server. Cara memanggil font awesome yang telah di simpan di internet. Ada banyak CDN Font Awesome yang di sediakan oleh beberapa situs, seperti bootsrapCDN. Situs Font Awesome sendiri menyediakan CDN namun kali ini saya menggunakan CDN dari bootstrapCDN karena pada situs font awesome kita harus memasukkan email kita dan akan di kirimkan ke email kita.
Berikut adalah CDN Font Awesome yang saya ambil dari situs bootsrapCDN
<link href='https://maxcdn.bootstrapcdn.com/font-awesome/4.7.0/css/font-awesome.min.css' rel='stylesheet'/>
Copy kan CDN Font Awesome di atas di dalam tag <head>[COPY-KAN DI SINI]</head>
Dengan cara pada menu blogger, masuk ke menu TEMPLATE lalu pilih EDIT HTML :
Dengan cara pada menu blogger, masuk ke menu TEMPLATE lalu pilih EDIT HTML :
Tambahkan CDN Font Awesome seperti pada gambar di bawah :
Jangan lupa untuk di save.
Setelah CDN Font Awesome sudah di tambahkan kita bisa menggunakan icon-icon font awesome.
Contoh :
Kali ini saya coba menampilkan icon-icon Font Awesome pada widget blogger saya, Pada Widget ini saya memilih Gadget HTML/JavaScript :
Kode HTML untuk menampilkan icon Font Awesome :
Jangan lupa save,
Berikut adalah tampilan icon font awesome yang telah di buat di gadget blogger.
0 Komentar