Cara Ganti Ip Address Komputer Linux Mint mudah

 

 
untuk mengganti ip address pada linux sangat berbeda dengan windows, jika di windows setelah mengganti ip tidak perlu mendisable dan enable Ethernet ( Restart )

untuk cara merubah ip address pada linux mint dapat mengikuti langkah - langkah : 

1. Klik icon Ethernet pada Pojok kanan - Klik Network Setting.


2. Klik Setting untuk merubah IP.


3. pada picture di bawah : 

1. Ubah menjadi manual
2. Ubah Ip yang akan di ganti.
3. Klikk apply


4. Disable ethernet agar Ip dapat berganti dengan yang baru. 


5. Enable kembali, dan IP sekarang sudah berganti.

 





0 Komentar